Refleksi Muharram : Mewujudkan Kebangkitan Umat Yang Hakiki

Tahun baru Islam 1447 H tidak lama lagi akan tiba. Berdasarkan kalender Hijriah Kementerian Agama (Kemenag), tahun baru Islam 1 Muharram 1447 H jatuh pada Jumat, 27 Juni 2025. Bagi umat Islam, tahun baru Islam bukan sekadar perayaan tahunan. Pergantian tahun adalah momentum untuk memperbaiki diri dari tahun-tahun sebelumnya. Di penghujung tahun inilah menjadi waktu […]

Refleksi Muharram : Mewujudkan Kebangkitan Umat Yang Hakiki Read More »

KHUTBAH JUM’AT : KEADILAN HANYA ADA DALAM SISTEM ISLAM

KHUTBAH PERTAMA اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ، نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ، وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلَا مُضِلَّ لَهُ، وَمَنْ يُضْلِلْ فَلَا هَادِيَ لَهُ. أَشْهَدُ أَنْ لَا اِلٰهَ اِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لَاشَرِيْكَ لَهُ، شَهَادَةَ مَنْ هُوَ خَيْرٌ مَّقَامًا وَأَحْسَنُ نَدِيًّا. وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الْمُتَّصِفُ بِالْمَكَارِمِ كِبَارًا وَصَبِيًّا. اللهُمَّ فَصَلِّ وَسَلِّمْ عَلَى

KHUTBAH JUM’AT : KEADILAN HANYA ADA DALAM SISTEM ISLAM Read More »

KHUTBAH JUM’AT : SOLUSI ISLAM MENGATASI PERSOALAN EKONOMI

KHUTBAH PERTAMA اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ، نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ، وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلَا مُضِلَّ لَهُ، وَمَنْ يُضْلِلْ فَلَا هَادِيَ لَهُ. أَشْهَدُ أَنْ لَا اِلٰهَ اِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لَاشَرِيْكَ لَهُ، شَهَادَةَ مَنْ هُوَ خَيْرٌ مَّقَامًا وَأَحْسَنُ نَدِيًّا. وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الْمُتَّصِفُ بِالْمَكَارِمِ كِبَارًا وَصَبِيًّا. اللهُمَّ فَصَلِّ وَسَلِّمْ عَلَى

KHUTBAH JUM’AT : SOLUSI ISLAM MENGATASI PERSOALAN EKONOMI Read More »

Pesantren dan Jalan Pulang Menuju Peradaban Islam

Ada satu ajakan menarik dari Menteri Agama Nasaruddin Umar di ajang Musabaqah Qiraatil Kutub (MQK) Nasional dan Internasional 2025. Beliau mengajak dunia pesantren untuk merebut kembali The Golden Age of Islamic Civilization (Zaman Keemasan Peradaban Islam). Ajakan ini terdengar heroik, apalagi ketika disampaikan di tengah generasi yang kerap kehilangan arah makna belajar. (Kemenag.co.id, 2/10/2025) Menurut

Pesantren dan Jalan Pulang Menuju Peradaban Islam Read More »

Sumud Flotilla, Gambaran Umat yang Bersatu

Dua tahun bukanlah Waktu yang singkat untuk menerima setiap tindakan bengis yang dilakukan oleh Israel. Bukannya justru mereda, tindakan bengis itu kian menjadi-jadi hingga kemarahan dan perlawanan menyebar pada tiap lini kehidupan masyarakat dunia. Sampai akhirnya, gerakan Sumud Flotilla dilakukan. Sumud Flotilla sendiri ialah gerakan kolektif yang menyatukan individu secara global untuk melakukan aksi kemanusiaan.

Sumud Flotilla, Gambaran Umat yang Bersatu Read More »

Tepuk Sakinah, Mampukah Menjadikan Keluarga Mawadah Warahmah

Belakangan ini tepuk Sakinah menjadi perbincangan hangat di media sosial. Gerakan ini diperkenalkan oleh Kementerian Agama (Kemenag) dalam program bimbingan perkawinan (bimwin) bagi calon pengantin. Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama Abu Rokhmad mengatakan, inovasi kreatif berupa Tepuk Sakinah dibuat agar calon pengantin (cantin) mengingat dengan mudah lima pilar membangun keluarga sakinah. Tepuk Sakinah

Tepuk Sakinah, Mampukah Menjadikan Keluarga Mawadah Warahmah Read More »

Pesantren dan Jalan Pulang Menuju Peradaban Islam

Ada satu ajakan menarik dari Menteri Agama Nasaruddin Umar di ajang Musabaqah Qiraatil Kutub (MQK) Nasional dan Internasional 2025. Beliau mengajak dunia pesantren untuk merebut kembali The Golden Age of Islamic Civilization (Zaman Keemasan Peradaban Islam). Ajakan ini terdengar heroik, apalagi ketika disampaikan di tengah generasi yang kerap kehilangan arah makna belajar. (Kemenag.co.id, 2/10/2025) Menurut

Pesantren dan Jalan Pulang Menuju Peradaban Islam Read More »

Hapus Stigma “Aku Mah Apa Atuh?!”

Aku Mah Apa Atuh?!“ Sering kali kita ucapkan kata itu ketika terpojok tak ada pilihan kata lain, hanya sekedar membela diri, memposisikan diri sebagai korban. Kita menyadari, bahwa kita itu lemah. Kita ingin semua memaklumi kelemahan kita dan mengampuni apa-apa yang tidak bisa kita lakukan, semata hanya sekedar terbebas dari tanggung jawab. Hanya saja sadar

Hapus Stigma “Aku Mah Apa Atuh?!” Read More »

Gen-Z Wajib Menolak Two State Solution

Palestina masih membara, dilansir dari Kementrian Kesehatan Gaza pada Selasa, 7 Oktober 2025, sampai saat ini jumlah syuhada dan korban akibat agresi penjajah Zionis sejak awal perang Thufanul Aqsha pada 7 Oktober 2023 lalu, sebanyak 67.173 orang syahid dan 169.780 korban luka, diantara korban syuhada sebanyak 20179 anak-anak, 1.427 wanita, 4.813 lansia dan 31.754 pria.

Gen-Z Wajib Menolak Two State Solution Read More »

Sistem Islam dalam Menjamin Kesejahteraan Umat

Pergi ke ladang membawa benih, Hujan turun membasahi bumi. Menolong sesama adalah amal yang bersih, Tanda iman dan cinta Ilahi. Camat Medan Marelan, Zulkifli S. Pulungan, S.STP., M.AP., kembali menggelar kegiatan Sapa Warga sebagai wujud kepedulian dan kedekatan pemerintah dengan masyarakat. Kali ini, beliau mengunjungi Bapak Sudirman (59 tahun), warga Jala Baru Lingkungan 15, Kelurahan

Sistem Islam dalam Menjamin Kesejahteraan Umat Read More »