Hari Santri: Cermin Perjuangan, Cahaya Peradaban Islam

Di tengah semangat peringatan Hari Santri, muncul berbagai pernyataan dan agenda seremonial yang mengundang perhatian. Dengan inilah kita melihat bagaimana makna perjuangan Islam yang kerap dimaknai dengan beragam tafsir, termasuk oleh para pemangku kebijakan. Seperti halnya Menteri Agama yang mengatakan bahwa pesantren bukan hanya milik umat Islam, akan tetapi juga rumah kebangsaan bagi seluruh anak […]

Hari Santri: Cermin Perjuangan, Cahaya Peradaban Islam Read More »

Dari Santri Menuju Perubahan

Peringatan hari santri selalu mendapatkan perhatian besar dari masyarakat setiap tahunnya. Berbagai macam kegiatan dilakukan untuk memeriahkannya, namun dibalik kemeriahan peringatan hari santri ini muncul berbagai macam catatan yang kritis. Peringatan yang di didominasi oleh kegiatan seremonial dinilai belum menggambarkan peran sejati santri sebagai sosok yang fakih fiddin (mendalami agama) dan agen perubahan dalam masyarakat.

Dari Santri Menuju Perubahan Read More »

Gaji Guru PPPK Minim Bagaimana Sistem Islam Memuliakan Guru?

Guru adalah pemegang peranan penting dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Namun, realita guru PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) gajinya sangat memprihatinkan dan masih tergolong minim. Sedangkan guru honorer jumlahnya banyak dan telah lama pengabdiannya, tetapi menghadapi ketidakpastian kesejahteraan meskipun sudah berstatus PPPK. Tak kunjung cairnya tunjangan, ketimpangan dengan ASN PNS, beban kerja tetap berat adalah

Gaji Guru PPPK Minim Bagaimana Sistem Islam Memuliakan Guru? Read More »

Pengusaha Senang, Buruh Tidak Tenang

Pada Selasa, 21 Maret 2023, buruh menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Jakarta Selatan dalam rangka menolak aturan pemotongan upah 25 persen. Aturan pemotongan upah buruh itu tertuang dalam Peraturan Menteri Tenaga Kerja (Permenaker) Nomor 5 Tahun 2023 pasal 8 ayat 1 berisi bahwa “Perusahaan industri padat karya tertentu berorientasi ekspor yang

Pengusaha Senang, Buruh Tidak Tenang Read More »

Krisis Tenaga Kerja Global, Anak Muda Jadi Korban

Fenomena krisis tenaga kerja global semakin nyata. Badan-badan dunia, termasuk Organisasi Buruh Internasional (ILO), mencatat meningkatnya jumlah pengangguran muda di berbagai belahan dunia. Kondisi ini tidak hanya soal kurangnya lapangan kerja, tapi juga kualitas pekerjaan yang tersedia: upah rendah, kontrak pendek, hingga minimnya perlindungan sosial. > “Generasi muda yang seharusnya menjadi motor perubahan justru terjebak

Krisis Tenaga Kerja Global, Anak Muda Jadi Korban Read More »

Tragedi Raya: Cermin Abainya Negara terhadap Rakyat

Raya, balita berusia 4 tahun asal Sukabumi, harus mengakhiri hidupnya dengan cara yang memilukan. Tubuh mungilnya dipenuhi ribuan cacing gelang hingga akhirnya ia meninggal dunia. Awalnya, kasus ini terungkap ketika cacing keluar dari hidungnya sehingga ia segera dilarikan ke RSUD R. Syamsudin SH (detiknews.com, 25/8/2025). Hasil pemeriksaan medis menemukan tidak kurang dari 2 kilogram cacing

Tragedi Raya: Cermin Abainya Negara terhadap Rakyat Read More »

Penghapusan Tunggakan Iuran BPJS

Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat menyampaikan pemerintah akan mengkaji dan merancang kebijakan penghapusan tunggakan iuran BPJS Kesehatan yang mencapai triliunan rupiah. Penghapusan tunggakan ini dimaksudkan agar peserta BPJS tidak lagi terbebani utang masa lalu sehingga mereka bisa kembali memulai iuran baru tanpa halangan administratif. Sementara itu, anggota Komisi IX DPR RI Arzeti Bilbina menyatakan dukungannya.

Penghapusan Tunggakan Iuran BPJS Read More »

Hari Pangan di Tengah Kelaparan Global

Sudah 80 tahun dunia memperingati Hari Pangan Sedunia (World Food Day), namun hingga kini angka kelaparan global masih tinggi. Padahal, momen ini sejatinya diperingati untuk meningkatkan kesadaran bahwa akses terhadap makanan bergizi merupakan hak dasar setiap manusia. Data terbaru FAO (2025) menunjukkan sekitar 673 juta orang di dunia masih hidup dalam kelaparan, sementara 900 juta

Hari Pangan di Tengah Kelaparan Global Read More »

Kapitalisasi Air dan Pandangan Islam tentang Pengelolaan Air

Air merupakan sumber kehidupan bagi seluruh makhluk di bumi. Jika tanpa air, manusia, hewan, dan tumbuhan tidak akan mampu bertahan hidup. Akan tetapi, muncul fenomena yang mengkhawatirkan dalam beberapa dekade terakhir, apa itu? Kapitalisasi air. Ketika air yang seharusnya menjadi milik dan hak publik, berubah menjadi komoditas ekonomi, dan dikuasai oleh segelintir orang demi keuntungan.

Kapitalisasi Air dan Pandangan Islam tentang Pengelolaan Air Read More »

Derita Perempuan Dibalik Indeks Pemberdayaan

Perempuan makin berdaya, mampu memberikan sumbangan pendapatan signifikan bagi keluarga, menduduki posisi strategis di tempat kerja, dan terlibat dalam politik pembangunan dengan meningkatnya keterwakilan perempuan di lembaga legislatif. Ini ditunjukkan dengan meningkatnya Indeks Pemberdayaan Gender.” Demikianlah pernyataan Deputi Bidang Kesetaraan Gender Kemen PPPA Lenny N. Rosalin dalam keterangan di Jakarta, Sabtu (6-1-2024). Menurutnya, perempuan berdaya

Derita Perempuan Dibalik Indeks Pemberdayaan Read More »